KPU Kabupaten Buton Utara Tetapkan DPT Pilkada Sebanyak 49.443 Wajib Pilih

MetroButur.Com,BUTUR- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Buton Utara resmi menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebanyak 49.443 wajib pilih yang akan menyalurkan Hak pilihnya pada...

KPU Buton Utara Umumkan Daftar Pemilih Sementara, Berikut Sebarannya

MetroButur.Com,BUTUR- Jelang Pilkada pada tanggal 27 November 2024 mendatang, Komisi Pemilihan Umun (KPU) Kabupaten Buton Utara (Butur) resmi merilis jumlah Daftar Pemilih Sementara yang...

Pemda Butur Melalui Dinas Kesehatan Terus Berupaya Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan

MetroButur.Com,BUTUR- Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Utara (Butur) melalui Dinas Kesehatan terus berupaya meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan publik. Salah satunya dengan peningkatan sarana dan...

Dua Puskesmas Di Butur Tengah Persiapkan Akreditasi

MetroButur.Com,BUTUR- Pemerintah Kabupaten Buton Utara (Butur) melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) tengah mempersiapkan pengakreditasian dua Puskesmas di daerah setempat. Keduanya yakni Puskesmas Kambowa Selatan dan...

Maksimalkan Pelayanan Kesehatan, UPTD Puskesmas Kambowa Berkunjung Ke Puskesmas Bone Rombo

MetroButur.Com,BUTUR- UPTD Puskesmas Bone Rombo, Kecamatan Kulisusu Kabupaten Buton Utara (Butur) menerima kunjungan tim kaji banding dari UPTD Puskesmas Kambowa Selatan. Lawatan ini bagian dari...

Ditengah Gempuran Teknologi, Dinkes Butur Launching Sosialisasi Pelayanan Kesehatan Primer

MetroButur.Com,BUTUR-Pemerintah Kabupaten Buton Utara (Butur) terus berupaya mewujudkan peningkatan kualitas kesehatan masyarakat. Salah satu cara dilakukan melalui penguatan langkah pencegahan dengan layanan promotif dan...

Periode 2019-2024 DPRD Buton Utara Tetapkan 32 Peraturan Daerah

MetroButur.Com,BUTUR- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah disetiap Kabupaten tentu saja memiliki peran yang sangat fital dalam penyusunan Peraturan Daerah (Perda) yang dijadikan sebagai acuan pemerintah...

DPRD Buton Utara Ikuti Bimtek Implikasi Tata Kelola Pemerintahan Desa

MetroButur.Com,BUTUR- Sejumlah anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Buton Utara mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) terkait Implikasi Tata Kelola Pemerintahan Desa Pasca revisi undang-undang...

Serap Aspirasi Masyarakat, Anggota DPRD Partai PKB Lakukan Reses Di Dapilnya

MetroButur.Com,BUTUR- Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Rustamin, terus melakukan langkah-langkah nyata dalam melaksanakan tugasnya sebagai wakil rakyat Tindakan konkrit yang dilakukan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat...

Peringati HUT Ke-17, DPRD Buton Utara Gelar Rapat Paripurna Istimewa

MetroButur.Com,BUTUR, Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Buton Utara (Butur) Ke-17 pada tanggal 2 Juli 2024, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten...